Translate

Senin, 20 Oktober 2014

Makalah Bangunan Penyimpanan Beku



PENDAHULUAN
1.1    Latar Belakang
Penanganan hasil pertanian pasca panen merupakan hal yang perlu diperhatikan untuk menjaga kualitas produk dalam jangka waktu yang cukup lama. Seperti yang kita ketahui bahwa produk pertanian merupakan produk yang cepat rusak sehingga memerlukan fasilitas penyimpanan khusus yang dapat menghambat aktivitas organisme yang mengakibatkan membusuknya sayuran dan buah-buahan.